Modifikasi Pages Facebook di Blog Agar Menarik

Posted by Amri Cahyadi Minggu, 30 Desember 2012 0 komentar
Modifikasi Pages Facebook di Blog Agar Lebih Menarik. Mungkin sobat akan merasa bosan dengan tampilan Fan Pages Facebook yang itu-itu saja. Nah, pada postingan kali ini saya akan mencoba sedikit berbagi tips untuk membuat agar tampilan fan pages facebook kita menjadi lebih menarik dan enak untuk dilihat, contohnya sobat bisa lihat di bawah ini.

Modifikasi Pages Facebook di Blog Agar Lebih Menarik

Pada tampilan fan pages facebook berikut adalah tampilan transparan yang lebih menarik. Bagaimana, jika sobat merasa tertarik, silahkan ikuti langkah-langlahnya berikut ini :
  1. Pertama, silahkan sobat login ke akun blogger sobat, itu pasti;
  2. Kedua, silahkan sobat menuju Tata Letak template sobat;
  3. Ketiga, klik Tambah Gadget dan pilih HTML/JavaScript;
  4. Keempat, silahkan sobat copas kode berikut ini :
  5. <center><iframe style="height:205px; width:85%; " scrolling="no" frameborder="0"href="https://www.facebook.com/pages/KuBagikan/127438794086225"src="http://www.facebook.com/plugins/fan.php?id=336229979802823&width=250&height=250&connections=20&stream=false&header=false&logobar=false&css=http://rizki-khaizir.googlecode.com/files/fblike.css" ></iframe><br/><iframe src="http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=https://www.facebook.com/pages/KuBagikan/127438794086225&send=false&layout=standard&width=250&show_faces=false&action=like&colorscheme=light&font&height=25" scrolling="no" frameborder="0" style="border:none; overflow:hidden; width:250px; height:25px;" allowtransparency="true"></iframe></center>
  6. Kelima, silahkan sobat ganti kode yang berwarna merah dengan url fan pages sobat dan gantilah ID tersebut dengan ID fan pages sobat;
  7. Langkah terakhir, simpan template sobat.

Sekian tutorial saya tentang Modifikasi Pages Facebook di Blog Agar Lebih Menarik. Semoga bermanfaat.

0 komentar: